prev next

27/10/12

Sistem Gerak Mobile Robot Berkaki

Posted on 02.02 by Unknown

Sistem gerak robot berkaki memiliki keunikan, yaitu meniru sistem gerak pada manusia (bi-pedal) maupun pada binatang (berkaki empat, enam dan berkaki banyak). semakin banyak kaki yang digunakan pada robot, diharapkan semakin seimbang robot tersebut pada saat berjalan.Robot berkaki merupakan robot yang cukup kompleks dalam perancangan dan pembuatannya, karena perlu mempertimbangkan beberapa faktor, diantaranya keseimbangan dan kecepatan.


Robot Bi Pedal


Robot Hexapot

Artikel Terkait:
Sistem Gerak Tank
Sistem Gerak Mobile Robot Beroda
Mekanik Robot
Hasil Implementasi dan Pembahasan
Modul Shaft Encoder dan Modul Sensor Lantai
Interrupt
Timer 89C51
Operasi Serial Port
Cara Menggunakan Micro Computer
Flip-Flop
LCD Terminal AppMod
(LCD) Liquid Crystal Display 8bit
Petunjuk Pemakaian Microkontroler
Simulasi Model Sensor Sonar Untuk Keperluan Sistem NavigasiI Rrobot Mobile
Skenario Menghindari Halangan
Driver Motor IC L293D
Pengendalian Lengan Robot Berbasis Mikrokontroler AT89C51, Transduser Ultrasonik

No Response to "Sistem Gerak Mobile Robot Berkaki"

Komentar Anda